Salam Strike !!!...

Dengan motto "Sesama Angler Bersaudara" kami sambut kunjungan anda.
Blog ini adalah representasi kegiatan yang dilakukan oleh PPG, baik yang merupakan program organisasi maupun kegiatan bersifat parsial oleh anggota.
Harapan kami ada manfaat yang bisa diperoleh dari kunjungan anda disini, oleh karena itu saran dan kritik demi perbaikan blog ini akan kami terima dengan sangat terbuka. Begitu pula jika anda ingin menjadi anggota grup kami, silahkan bergabung dengan mendaftar pada group facebook PPG.

Senjata Andalan Angler's PPG.

Senin, 03 Oktober 2011

Setiap Angler biasany mempunyai tackle andalan atau paling dieman-eman karena dengan tackle tersebut selalu strike dan anti boncos... Angler's PPG juga memiliki tackle keramat diantaranya adalah sebagai berikut..:

1. Putra Pramana Agung : Spoon Keramat..
2. Arif Aripz Gendeng Mancing : Joran conggah Handmade + Reel Merek Paralon
    PVC manual.
3. Ridwan Fishinger Gejegur Tambak, Joran Handmade warisan dari Ebes
4. Yudz Angler :      
    a.  Wild fishing (sungai) : Joran Antena Exori Dinasty 280 dengan reel   TEBEN 
         Teb 5000 8 Beering 4.
    b. Untuk kolam : Joran Pioner wega spin 150 cm... reel exori  classic EC 20 
         F 2000
5. Mas Rudy Pezor :
    a. Joran kolam, merk SHIMER 180 dengan reel TOKUSHIMA SW300 beering 4
    b. Joran laut, PRO MASTER dengan reel BANAX OVID 40 bering 11
6. Harist Pemancing Tambak :
    a. Joran + Reel Pioner.
    b. Joran Daiwa dan Rell Tika
 7. Bahtiar : Joran Tegek antena merk murmer Bamboo & Swan.
 8. Handy Setiawan : Motor Jupiter MX th 2007 dan 4 set pancing
Foto Joran keramat Mas Handy
10. Arnaldo Celukani Aldo : Joran Tornado Colour Spin + reel Pioner

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

 

Cari Postingan

Facebook Kami

BMKG Maritim

Pasang Laut Karang Jamuang